Cara Mencrimping Kabel Straigt dan Crossover dengan Konektor RJ45
Banyak orang pasti sudah mengenal yang namanya wired network , jika salah dalam pemasangan kabel ke konektor RJ-45 akibatnya network tidak akan terkoneksikan. Belum lagi RJ-45 yang hanya sekali pakai jika salah atau kurang pas dalam pemasangan sudah tidak bisa dibenarkan atau dipakai lagi. Sebenarnya pemasangannya sangat mudah tetapi tidak semua orang tahu bagaimana cara memasang kabel UTP ke RJ-45 dengan benar dan bahkan lebih banyak lagi yang tidak tahu apa alasan kabel UTP harus dipasang seperti itu. A. Alat dan bahan yang diperlukan 1. Kabel UTP Kabel UTP terdapat beberapa kategori yaitu dari kategori 1 –7 yang sering digunakan untuk LAN biasanya kategori 5 atau sering disebut cat-5. Berikut ini kegunaan dari kabel kategori 1 – 7 : a. Cat 1 : sebelumnya dipakai untuk POST (Plain Old Telephone Service) telephone dan ISDN. b. Cat 2 : dipakai untuk token ring network dengan bw 4mbps c. ...
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapus